SD N Malahpar Rumpin Bogor Luncurkan Website Resmi Sekolah

Pada tanggal 17 Mei 2025, SD N Malahpar meluncurkan website resminya dengan alamat laman: sdnmalahpar.sch.id. Kehadiran website ini merupakan realisasi dari salah satu program sekolah yang direncanakan dalam Rapat Kerja Pendidikan tahun pelajaran 2024/2025 yang dilaksanakan pada tanggal 10 Mei 2025. Gerak cepat Kepala Sekolah SD N Malahpar, Bapak Fatkhurohman, SPd, dalam mengeksekusi program bidang […]